بسم الله الرحمن الرحيم
Cara Mengedit File Word Yang Terkunci

Bagaimana jika password untuk mengedit file tersebut juga tidak ada? Nah bila Anda menemukan hal seperti ini, mungkin trik berikut dapat Anda coba.
Caranya:
1. Buka file doc tersebut
2. Lalu save as ke format Rich text formt (*.rtf)
3. Kemudian buka kembali file tersebut dengan opsi "open with" ke "wordpad" bawaan Windows
5. Setelah itu Anda dapat save as lagi ke ekstensi doc.
Selamat mencoba yaa... ^_^
barakallah..
sumber : http://blogamka.blogspot.com/2012/01/cara-mengedit-file-word-yang-terkunci.html